Semen adalah bahan bangunan yang paling utama, akhir akhir ini setelah lebaran keberadaan di daerah Sukabumi dan sekitarnya semen sangat langka sehingga banyak dicari konsumen yang hendak membangun. Kelangkaan ini menyebabkan harga jadi tidak menentu, yang biasanya harga
semen Holcim misalnya sebelum lebaran masih dikisaran Rp 60.000 - 61.000 perzak, sekarang menjadi Rp. 62.000 s/d 64.000, bahkan ada yg menjual sampai Rp. 65.000. Padahal harga dari pabrik belum ada informasi kenaikkan. Para pemilik
toko bahan bangunan pada rebutan, sebelum sampai ke gudang semen, mobil